Home » » Cara Mudah Membuat Link pada Gambar

Cara Mudah Membuat Link pada Gambar

mozilla firefox windows 7 xp 300x69 Firefox Download Latest Version
Add caption



Cara Membuat Link pada Gambar.Yang dimaksud link pada gambar yaitu link yang di masukkan kedalam sebuah gambar/foto jadi apabila gambar tadi kita klik maka kita akan diarahkan menuju halaman tertentu atau link yang ada didalam gambar tadi.
Untuk membuatnya sobat tinggal kopi aja kode dibawah dan ganti tulisan yang berwarna merah dengan Url/link halaman tujuan sobat,dan warna biru ganti dengan Url gambar sobat,sedangkan Get Firefox itu adalah nama gambarnya.
<a href="http://roningasinanblog.blogspot.com/p/tutorial-blog.html"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiZ2nfI4Tzi1JOi4jh-VUXHjizxOuomytJuIs36kh0T75QV_uKMuf3pvzfud7u8u6hnnecW-hNnCbKyePhKQI5gwOwjX_CacTolRJqIOuDMT2FyhKZchGKcuY1arZFNbRqw3SIoDEWE_K4/s1600/GoogleWifi.jpg" alt="Get Firefox"/></a>
selengkapnya

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.